Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Bagi Hasil, Jumlah Penduduk Terhadap Belanja Daerah Kabupaten/Kota di Provinsi Nusa Tenggara Barat

Ardita Tri Handayani, Tri Suryati, Hera Ayuk Marsela, Dani Luqmana, Saiful Anwar

Sari


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Pendapatan Asli Daerah (PAD), Dana Bagi Hasil (DBH), Jumlah Penduduk (JP) terhadap Belanja Daerah (BD). Populasi dari penelitian ini terdiri dari sepuluh kabupaten di Provinsi Nusa Tenggara Barat. Sedangkan untuk penentuan sampel menggunakan metode full sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis model regresi data panel. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan diperoleh beberapa kesimpulan bahwa PAD dan DBH secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap BD pada sepuluh kabupaten/kota di provinsi Nusa Tenggara Barat pada tahun 2015-2019. Sedangkan, JP secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap BD di sepuluh kabupaten/kota di provinsi Nusa Tenggara Barat. Kemudian, secara simultan PAD, DBH dan JP berpengaruh signifikan terhadap BD. Dari hasil Penelitian ini memberikan masukan kepada pemerintah khususnya provinsi Nusa Tenggara Barat untuk lebih memanfaatkan sumber daya yang ada agar dapat meningkatkan kesejahteraan penduduk dan pemberdayaan masyarakat sehingga dapat meningkatkan pendapatan daerah dan mengurangi ketergantungan dari pemerintah pusat.

This study aims to analyze the effect of Regional Original Income (PAD), Revenue Sharing Funds (DBH), Total Population (JP) on Regional Expenditures (BD). The population of this study consisted of ten districts in the province of West Nusa Tenggara. As for the determination of the sample using the full sampling method. The data analysis technique used is panel data regression model analysis. Based on the research that has been carried out, it can be concluded that PAD and DBH partially have no significant effect on BD in ten regencies/cities in the province of West Nusa Tenggara in 2015-2019. Meanwhile, the JP partially has a positive and significant effect on BD in ten regencies/cities in the province of West Nusa Tenggara. Then, simultaneously PAD, DBH and JP have a significant effect on BD This research provides input to the government, especially the province of West Nusa Tenggara to better utilize existing resources in order to improve the welfare of the population and empower the community so as to increase regional income and reduce dependence on the central government.


Kata Kunci


Regional Original Income (PAD); Revenue Sharing Funds (DBH); Total Population (JP); Regional Expenditures (BD)

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Afrizawati. (2011). Analisis Flypaper Effect Pada Belanja Daerah Kabupaten/Kota Di Sumatera Selatan. The New Palgrave Dictionary of Economics, 1.

Andirfa, M., Basri, D. H., & Majid A, D. Ms. (2016). Pengaruh Belanja Modal , Dana Perimbangan. 30–38.

Anwar, S. (2021). Pengembangan Media Literasi Keuangan Syariah bagi I-Generation (Internet Generation) sebagai Upaya Membangun Sharia Economic Society. Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah, 4(1), 681–695. https://doi.org/10.36778/jesya.v3i1.260

Asmuruf, F., Rumate, V. A., & Kawung, G. M. V. (2015). Pengaruh Pendapatan Dan Jumlah Penduduk Terhadap Pendapatan Asli Daerah ( Pad ) Di Kota Sorong. 15(05), 727–737.

Caroline. (2020). Aplikasi Ekonometrika Spasial Dengan Software Stata : Kajian Spillover Tenaga Kerja Provinsi Jawa Tengah. Scorpindo Media Pustaka.

Devita, A., Delis, A., & Junaidi. (2014). Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum dan Jumlah Penduduk terhadap Belanja Daerah Kabupaten/Kota di Provinsi Jambi. 2, 63–70.

Dewi, K. R., Kepramareni, P., & Novitasari, N. L. G. (2017). Pengaruh Pendapatan Asli Daerah (Pad), Dana Alokasi Umum (Dau), Dana Alokasi Khusus (Dak) Dan Dana Bagi Hasil (Dbh) Terhadap Alokasi Belanja Daerah Kabupaten/Kota Se-Bali (Periode Tahun 2012-2015). Jurnal Riset Akuntansi JUARA, 7(1), 180–188.

Duli, N. (2019). Metedologi Penelitian Kuantitatif : Beberapa konsep dasar untuk penulisan skripsi & analisis data dengan SPSS. Penerbit DEEPUBLISH.

Ernayani, R. (2017). Pengaruh Pendapatan Asli Daerah , Dana Alokasi Umum , Dana Alokasi Khusus dan Dana Bagi Hasil terhadap Belanja Daerah (Studi Kasus pada 14 Kabupaten / Kota di Provinsi Kalimantan Timur Periode 2009-2013 ) Undang-Undang Asli Daerah ( PAD ) Provinsi Kaliman. 1(1).

Fatimah, N. N., Nopiyanti, A., & Mintoyuwono, D. (2020). Pengaruh Pendapatan Asli Daerah dan Dana Perimbangan terhadap Belanja Daerah. Equity, 22(2), 197. https://doi.org/10.34209/equ.v22i2.936

Firdaus, M. (2020). Aplikasi Ekonometrika Deangan Eviews, Stata dan R. PT Penerbit IPB Press.

Fitriana, N., & Sudarti. (2018). Analisis Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Bagi Hasil dan Jumlah Penduduk Terhadap Anggaran Belanja Modal Kabupaten/Kota di Provinsi Riau. Ilmu Ekonomi, 2(32), 332–345.

Harahap, R. U. (2011). Pengaruh dana alokasi umum, dana alokasi khusus, dan dana bagi hasil terhadap indeks pembangunan manusia pada kab./kota propinsi sumatera utara. 11(1), 47–58.

Hasan, M. I. (2003). Pokok-Pokok Materi Statistik 1.

Herawati, E. (2019). Program studi ekonomi pembangunan fakultas ekonomi dan bisnis universitas muhammadiyah palopo 2019. Skripsi, Dd.

Hermawan, D. (2007). Analisis pelaknsanaan desentralisasi fiskal terhadap pemerataan kemampuan keuangan dan kinerja pembangunan daera ...

Ilham, R. N., & Sinurat, M. (2021). No Title (H. Efriyadi (ed.)).

Istijanto. (2009). Aplikasi Praktis Riset Pemasaran (cara praktis meneliti konsumen dan pesaing).

Januarti, R., Wulandari, S., Prasasti, S., Yanto, F., & Anwar, S. (2022). Analisis Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Bagi Hasil, Jumlah Penduduk Terhadap Belanja Daerah Kabupaten/Kota Di Provinsi Jawa Tengah. Jurnal Cafetaria, 3(1), 1–13. https://doi.org/10.51742/akuntansi.v3i1.490

Kainde, C. (2013). Analisis Varians Dan Pertumbuhan Belanja Daerah Pada Pemerintah Kota Bitung. Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 1(3), 393–400. https://doi.org/10.35794/emba.v1i3.1838

Kiha, E. K., Oki, K. K., & Seran, A. (2021). Analisis pengaruh pendapadan asli daerah, dana bagi hasil dan jumlah penduduk terhadap anggaran belanja modal di provinsi nusa tenggara timur. 2(08).

Liando, I. I., & Hermanto, S. B. (2017). Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Belanja Daerah Pada Kabupaten / Kota Jawa Timur. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 6(22), 1–22.

Mahi, A. K., & Trigunarso, S. I. (2017). Perencanaan Pembangunan Dearah Teori dan Aplikasi (Pertama). Kencana.

Marfiana, N., & Kurniasih, L. (n.d.). Pemeriksaan Audit Bpk Terhadap Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten / Kota.

Marzuki, A., Armereo, C., & Rahayu, P. F. (2020). Praktikum Statistik (N. Pangesti (ed.)). Ahlimedia Press.

Mentayani, I., Hayati, N., & Rusmanto. (2012). Flypaper Effect Pada Dana Alokasi Umum Dan Pendapatan Asli Daerah Terhadap Belanja Daerah Pada Kota Dan Kabupaten Di Propinsi Kalimantan Selatan. Jurnal Spread, 2(1), 55–64.

Mooy, P. C. A., & Rahayu, Y. (2020). Pengaruh Pendapatan Asli Daerah dan Dana Perimbangan terhadap Belanja Daerah. Equity, 22(2), 197. https://doi.org/10.34209/equ.v22i2.936

Nagari, D. I. (n.d.). Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Pendapatan Asli Dearah dan Dana Perimbangan trhadap Alokasi Belanja Modal di Provinsi Nusa Tenggara Barat Tahun 2010-2013. Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Nuryanto, & Pambuko, zulfikar bagus. (2018). Eviews untuk Analisis Ekonometrika Dasar: Aplikasi dan Interpretasi (1st ed.). UNIMMA Press.

Pamungkas, N. T. (2019). No Title. In Pertumbuhan Penduduk, Cempaka Putih, Klaten.

Payadnya, I. P. A. A., & Jayantika, I. G. A. N. T. (2018). Panduan Penelitian Eksperimen beserta analisis statistik dengan SPSS (1st ed.). Penerbit DEEPUBLISH.

Putra, I. B. D., & Dwirandra, A. A. A. B. (2015). Dana Alokasi Umum, Dana Bagi Hasil, Dana Alokasi Khusus dan Pendapatan Asli Derah Provinsi Bali. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 13.

Ramadhayanti, A. (2019). No Title.

Reni Apriani. (n.d.). Pengaruh Pendapatan Asli Daerah (PAD) Dan Dana Perimbangan Terhadap Belanja Langsung di Provinsi Nusa Tenggara Barat Periode 2010-2014. Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

Safa’ah, L. N., Rahmawati, E., Novem, A. A., Azizah, F. K., & Anwar, S. (2021). Pengaruh Pendapatan Asli Daerah , Dana Bagi Hasil , dan Jumlah Penduduk Terhadap Belanja Daerah di Provinsi Jawa Timur. Jurnal Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Sosial (Embiss), 1(4), 288–298.

Sanusi, A., & Yusuf, M. (2018). Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Produk Domestik Regional Bruto Jumlah Penduduk, Indeks Pembangunan Manusia, Pertubuhan Ekonomi terhadap Belanja Daerah Sumatera Utara Tahun 2013-2015 Pendekatan Panel Regression. Kajian Ekonomi Dan Kebijakan Publik, 3(1), 50–56.

Setyadi, D. S., & Dermawan, D. (2021). Analisis Ketimpangan Pembangunan dan Alokasi Belanja Kesehatan Terhadap Indikator Kesehatan Pembangunan Manusia (Metode Baru) Seluruh Kabupaten/Kota di Provinsi Banten.

Solihin, P. M., & Anggraini, P. G. (2020). Analsisis Data Penelitian- Menggunakan Software STATA.

Sorongan, J. F. (2011). dana alokasi umum, pendapatan asli daerah, belanja daerah. 1(3), 171–179.

Sorongan, J. F., Dau, A. H., Dau, A. H., Dan, P. A. D., Daerah, B., Sorongan, J. F., Ekonomi, F., Akuntansi, J., Sam, U., & Manado, R. (2011). dana alokasi umum, pendapatan asli daerah, belanja daerah. 1(3), 171–179.

Subagyo, P., & Djarwanto. (2005). Statistik Produktif.

Sunaryo. (2019). Apllikaksi Statistika Untuk Bisnis dan Ekonomi. UB Press.

Suyono. (2018). Analisis Regresi untuk Penelitian (1st ed.). Penerbit DEEPUBLISH.

Tuasikal, A. (2008). Pengaruh Dau, Dak, Pad, Dan Pdrb Terhadap Belanja Modal Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota Di Indonesia. Jurnal Telaah Dan Riset Akuntansi, 1(2), 124–142.

Utami, L. D. P. (2019). Daerah Kabupaten Dan Kota Di Provinsi Jawa Tengah Tahun 2015-2017.

Wahyuni, & Adi, P. H. (2009). Analisis pertumbuhan dan kontribusi dana bagi hasil terhadap pendapatan daerah. 32, 1–23.

Wandira, A. . (2013). Pendapatan Asli Daerah Dana Alokasi Umum. 2(33).

Wulandari, Y. (2014). Pengaruh dana bagi hasil terhadap belanja daerah pada kabupaten dan kota di indonesia.




DOI: http://dx.doi.org/10.31258/sorot.17.1.41-57

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

##submission.license.cc.by4.footer##

Creative Commons Licence

Hak cipta artikel-artikel pada jurnal ini dimiliki oleh penulis, dan penulis bersedia memberikan hak penerbitan pertama kepada jurnal. Pemilikan hak cipta dilisensikan dibawah Creative Commons Attribution 4.0 International License. Lisensi ini memungkinkan penggunaan, pendistribusian, dan pencetakan kembali tanpa batas pada media apa pun, asalkan penulis dan sumber sebenarnya disebutkan.